
Human Rights-Based Approach (HRBA) atau yang lebih dikenal di Indonesia dengan Pendekatan Berbasis Hak Asasi Manusia ini didasari oleh pemahaman bahwa setiap manusia memiliki hak, hak yang sama dan tidak dapat dicabut dari semua manusia memberikan dasar bagi kebebasan, keadilan dan perdamaian di dunia. “The equal and inalienable rights of all human beings provide the foundation for freedom, justice and peace in the world” menurut Universal Declaration of Human Rights, diadopsi dari UN General Assembly pada tahun 1948.
Dalam implementasinya pada seluruh aktivitas CIMSA, akan disusun CIMSA Human Rights Based-Activity Checklist. CIMSA membuka kesempatan bagi seluruh member di Indonesia untuk turut bepartisipasi dalam penyusunan CIMSA’s HRBA Checklist ini.
Rangkaian:
HRBA Training : 13 Maret 2023
Penyusunan CIMSA’s HRBA Checklist : 14 Maret – 9 April 2023
Review CIMSA’s HRBA Checklist : 13 April – 1 Mei 2023
Pengesahan CIMSA’s HRBA Checklist : May Meeting 2023
Syarat dan ketentuan:
– Merupakan member CIMSA di seluruh Indonesia
– Bersedia mengikuti seluruh rangkaian timline kerja penyusunan CIMSA’s HRBA Checklistt 2023
Untuk pertanyaan lebih lanjut, silakan hubungi:
Alfi Nazilatun Ni’mah
Research and Development Coordinator SCORP CIMSA 2022/2023
E-mail: rndc.scorp@cimsa.or.id
Phone : 085732543760
Dhanis Adrianto Setyawan
National Officer on Human Rights and Peace CIMSA 2022/2023
E-mail: norp@cimsa.or.id
Phone: 081221513347
SCORP
Standing Committee on Human Rights and Peace
CIMSA
Empowering Medical Students
Improving Nation’s Health